6 Kepala OPD Kosong, Pemkab Kukar Akan Lelang Jabatan

- Penulis

Kamis, 21 Maret 2024 - 08:10 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Upnusa, KUKAR – Kosongnya 6 jabatan Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD), membuat Pemerintah Kabupaten Kutai Kartanegara (Pemkab Kukar) akan melakukan lelang jabatan.
OPD tersebut, meliputi Kepala Dinas Kesehatan, Kepala Dinas Kominfo, Kepala Dinas Perkebunan, Kepala Dinas Pariwisata, Kepala Disperindag dan Kepala Dinas Perumahan dan Pemukiman (Perkim) Kukar.

“Rata-rata untuk sementara, dipegang oleh Plt Kadis yang juga jabat Sekretaris di OPD. Nantinya akan dilakukan lelang jabatan Kadis,” sebut Sunggono, Kamis (21/3/2024).

Sunggono menyebut, saat ini proses persiapan lelang jabatan Kadis, masuk tahap proses laporan ke Komisi ASN. “Jika sudah dapat persetujuan dari KASN, maka akan kita mulai lelang,” sebutnya.

Untuk sekretaris yang sekaligus jabat Plt Kepala Dinas, Sunggono berpesan, agar tetap menjalankan jabatan seperti biasa, harus terus semangat, jangan merasa terbebani ditunjuk sebagai Plt Kepala Dinas.

“Kalau kita dikasih jabatan oleh pimpinan kita, berarti pimpinan kita telah mempercayai,” jelasnya.

Sementara itu, Plt Kadiskominfo Kukar, Solihin berharap, proses penetapan pejabat definitif, semoga cepat terlaksana. Karena, dirinya masih tahap belajar, dan belum lama jabat Kadiskominfo.

Solihin mengakui menjabat Sekretaris Diskominfo baru sekitar dua tahun dimana layanan dasar digital di Kukar telah berjalan. Sebelumnya Solihin jabat Sekretaris KPU Kukar.

“Pelayanan dasar digital di Kukar sudah dipenuhi Diskominfo,” jelasnya. (Adv/upnusa_kukar)

Baca Juga :  Ardiansyah : KLHS Jadi Pilar Utama Pembangunan Berkelanjutan Kutai Timur

Berita Terkait

Gedung Baru Tak Sejalan SDM, Puskesmas Batu Ampar Masih Kekurangan Dokter
Bupati Ardiansyah Buka BK Porprov Kurash Kaltim 2025
Kolaborasi Pemuda dan Desa, KNPI Kutim Resmikan Rumah Restorative Justice di Singa Gembara
Belajar Laporan Tanpa Tegang, DPPKB Kutim Bangun Budaya Kerja Akuntabel
Batu Ampar Diproyeksikan Jadi Lumbung Pangan, Pertanian dan Perkebunan Jadi Tulang Punggung Ekonomi Lokal
Audiensi Pemkab Kutim dengan Kemensos RI, Bahas Sekolah Rakyat
Pesta Karya Siswa SMPN 1 Sangatta Utara Tuai Apresiasi, Mahyunadi Dorong Pemerataan Mutu Pendidikan di Kutim
Forkopimcam se-Kutim Diminta Perkuat Respon Cepat Isu Sosial dan Bencana

Berita Terkait

Jumat, 12 Desember 2025 - 15:02 WITA

Gedung Baru Tak Sejalan SDM, Puskesmas Batu Ampar Masih Kekurangan Dokter

Jumat, 12 Desember 2025 - 13:00 WITA

Bupati Ardiansyah Buka BK Porprov Kurash Kaltim 2025

Jumat, 12 Desember 2025 - 12:55 WITA

Kolaborasi Pemuda dan Desa, KNPI Kutim Resmikan Rumah Restorative Justice di Singa Gembara

Jumat, 12 Desember 2025 - 02:56 WITA

Belajar Laporan Tanpa Tegang, DPPKB Kutim Bangun Budaya Kerja Akuntabel

Kamis, 11 Desember 2025 - 14:10 WITA

Batu Ampar Diproyeksikan Jadi Lumbung Pangan, Pertanian dan Perkebunan Jadi Tulang Punggung Ekonomi Lokal

Kamis, 11 Desember 2025 - 00:29 WITA

Pesta Karya Siswa SMPN 1 Sangatta Utara Tuai Apresiasi, Mahyunadi Dorong Pemerataan Mutu Pendidikan di Kutim

Kamis, 11 Desember 2025 - 00:23 WITA

Forkopimcam se-Kutim Diminta Perkuat Respon Cepat Isu Sosial dan Bencana

Kamis, 11 Desember 2025 - 00:20 WITA

Ardiansyah Lepas Kontingen Softball-Baseball Kutim, Semangat Menuju Prakualifikasi Porprov

Berita Terbaru

Berita

Bupati Ardiansyah Buka BK Porprov Kurash Kaltim 2025

Jumat, 12 Des 2025 - 13:00 WITA